July 24, 2024 | BPS Activities
Pada periode 10 hingga 26 Juli 2024, BPS Bandung Barat telah memulai pencacahan Survei Kemahalan Konstruksi periode Triwulan III 2024. Tujuan dilakukan SHKK adalah untuk mengumpulkan data harga yang menjadi komponen dalam penghitungan Indeks kemahalan Konstruksi (IKK), data yang dimaksud yaitu harga bahan bangunan/konsttuksi, harga sewa alat berat konstruksi dan upah jasa konstruksi.
Related News
Pengawasan Pemutakhiran SAKERNAS AGUSTUS 2024
Pengawasan Survei Karakteristik Usaha 2024
Pengawasan Survei Tahunan Perusahaan Industri Manufaktur 2024
Field Supervision of the 2024 Survey of Agricultural Economics (SEP)
Lomba Infografis dan Fotografi dalam rangka HSN 2024
Laporan Akhir dan Evaluasi Pembinaan Desa Cinta Statistik 2024
BPS-Statistics Indonesia
Badan Pusat Statistik Kabupaten Bandung BaratJalan Raya Padalarang No. 763 Padalarang Bandung Barat 40553Telp: (022) 6804400; Fax: (022) 6804411Email: bps3217@bps.go.id
About Us